Cara download 4shared tanpa login - 4shared menyediakan layanan hosting dan berbagi online hosting gratis berkualitas tertinggi bagi para penggunanya. Website ini didirikan pada tahun 2005, 4shared terus mendapatkan popularitas di kalangan pengguna online di seluruh dunia. 4shared adalah sebuah website dimana pengguna dapat mengunggah, menyimpan dan mengunduh musik, video, foto, dan banyak lagi jenis file dan dokumen lainnya.
Anda dapat mendownload gratis di 4shared tetapi harus menjadi member atau daftar dulu. Bagi kamu yang tidak suka daftar-daftar akun kayak gini mungkin menganggap ini sebuah hal rumit. Akan tetapi perlu anda tau, anda juga bisa download di 4shared tanpa perlu daftar atau log in. Untuk Cara download 4shared tanpa login sebagai berikut :
Pertama cari file yang ingin anda download di 4shared lalu buka http://4server.info/
Sekarang copy dan paste link url file yang ingin anda download di kolom "put link of your file" lalu klik Submit
Maka file siap didownload dengan cara klik judul file yang akan kamu download. Contoh di sini klik "Nouvo Inno Juventus FC Juve"
File akan otomatis terdownload tanpa harus log in menggunakan akun 4shared. Begitulah cara download 4shared tanpa login. Semoga membantu anda yang tidak punya akun 4shared atau malas untuk mendaftarnya.
Tag :
Tip dan Trik